Sabtu, 06 September 2014

Tips Merawat Wajah Yang Sensitif Terhadap Krim

Tips Merawat Wajah Yang Sensitif Terhadap Krim

Yang harus diingat dan dilakukan:
1. Kurangi bahan kimia (produk perawatan kulit) yang nggak perlu. kulit sensitif, hanya membutuhkan produk perawatan kulit: pembersih, pelembab,tabir surya
2. Hindari bahan kimia keras Seperti penyegar atau toner atau astringent dengan bahan dasar ALKOHOL dan hindari bahan perawatan yang bersifat meluruhkan kulit seperti RETINOL dan AHA (bahan bahaya untuk ibu hamil). (terutama jenis formadelhyde). So sebelum beli produk, teliti dulu
komposisi/ingredient
3. Gunakan pembersih wajah berbentuk lotion, susu atau cleansing milk, atau cleansing oil yang bahannya lebih lembut dari sabun dan air.
4. membersihkan wajah lakukan dengan lembut dan tidak menggosok berulang-ulang.
5. Gunakan pelembab setelah membersihkan wajah. Karena kulit yang sensitif itu cenderung kering, Pakai pelembab ringan cukup kamu olesin pelembab dibagian yang kering atau mengelupas.
6. PRODUK dengan LABEL “HYPOALLERGENIC” dan berbahan dasar alami CHAMOMILE, SUSU,
LIQUORICE. Kulit wajah sensitif ketika tipis terkena perubahan suhu akan dengan mudah menjadi merah. Kulit wajah sensitif mudah iritasi, bengkak, ruam, hingga rasa perih seperti terbakar. menghidrasi atau mencukupi cairan kulit wajah. Minum 8 gelas air atau lebih. Gunakan pula pelembab ringan yang mengandung hypoallergenic (sejenis susu protein yang meminimalisasi munculnya alergi kulit) untuk mengembalikan kelembaban kulit wajah serta berfungsi menghalangi timbulnya lemak. Buah, sayur dan makanan yang kaya akan air, akan memperbaiki ketidakseimbangan pada kulit wajah yang sensitif. Vitamin, mineral dan air yang terkandung dalam makanan dapat membantu melembabkan kulit dan mengembalikan kesehatan kulit wajah. Disisi lain, makanan pedas, meminum alkohol atau kafein berefek samping meningkatkan sensitif kulit. jangan ganti-ganti produk perawatan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar